Indeks Pemberdayaan Gender (IDG)

Indeks Pemberdayaan Gender (IDG) Indikator ini menunjukkan apakah perempuan dapat memainkan peranan aktif dalam kehidupan ekonomi dan politik. IDG menunjukkan apakah wanita dapat secara aktif berperan serta dalam kehidupan ekonomi dan politik.IDG menitikberatkan pada partisipasi, dengan cara mengukur ketimpangan gender di bidang ekonomi, partisipasi politik, dan pengambilan keputusan. Dataset ini menyajikan data Indeks Pemberdayaan Gender (IDG) dalam satuan poin. Dataset terkait topik gender dan kependudukan ini dihasilkan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Aceh yang dikeluarkan dalam periode 1 tahun sekali.

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Last Updated November 17, 2023, 09:50 (WIB)
Created August 1, 2023, 11:08 (WIB)
Disetujui Oleh Gita Mahardika. ZK, S.STP
Frekuensi Dataset Tahunan
Verifikator Ummira Shaleha, S.Stat